Referensi

Perilaku Organisasi: Tantangan dan Solusi Mewujudkan SMART Village

Penulis

Ikhah Malikhah., S.E., M.M., 
Dr. Oktarini Khamila Siregar., 
Riska Franita., S.E., M.Si 

Editor
:
Tri Selaras Cendekia
Cover & Tata Letak
:
Tri Selaras Cendekia
Jumlah Halaman
:
170 Halaman
ISBN
:
978-623-8781-37-9
Tanggal Publikasi
:
2024-11-26

Harga

EBook
Rp.
Buku
Rp.
Beli Sekarang
   Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan hal yang krusial dalam pengembangan dan kemajuan suatu desa. Tanpa manajemen SDM yang efektif, sulit bagi desa untuk mencapai tujuan dan mewujudkan potensi yang dimiliki. 
 
   Manajemen adalah suatu proses yang khas yang terdiri dari dari tindakan – tindakan perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan pengendalian yang dilakukan untuk menentukan serta pencapaian sasaran –  sasaran yang telah ditentukan melalui pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber – sumber lainnya. 

    Manajemen Sumber Daya Manusia dapat diterjemahkan sebagai proses rekrutmen dan pemilihan karyawan, memberikan orientasi dan induksi, pelatihan dan pengembangan, penilaian karyawan (kinerja penilaian), memberikan kompensasi dan tunjangan, memotivasi, menjaga hubungan baik dengan karyawan dan serikat pekerja, menjaga keselamatan karyawan, kesejahteraan dan tindakan sehat sesuai dengan undangundang ketenagakerjaan di setiap negara. 
Kategori Buku
:
Referensi
Cetakan
:
Keempat
Penerbit
:
Tri Selaras Cendekia
Tahun Terbit
:
2024
Kertas
:
UNESCO
Ukuran
:
15.5 x 23 cm
Produk Tags
:
Ekonomi

Buku Terkait

Temukan Ilmu dan Inspirasi Baru